Cara mengatasi bayi nangis menjelang magrib

Melihat bayi sehat dan aktif adalah kebahagiaan bagi orang tua.Rasa capek ,lesu saat mengasuh tergantikan dengan polah anak yang sehat dan menggemaskan.Tapi apa jadinya jika sang anak  sakit,rewel atau suka menangis,yang pasti orang tua sangatlah bingung dan sedih ,berbagai upaya dilakukan agar sang bayi yang dicintai dapat pulih ,sehat tersenyum seperti biasanya.
Dan disini saya akan membahas tentang bagaimana cara mengatasi anak yang menangis menjelang magrib?
Pernah suatu ketika anak saya rewel,nangis terus menerus padahal badannya gak panas gak sakit,tapi nangis sampai menjerit jerit .Itu terjadi sekitar jam setengah 5 sore sampai setelah adzan magrib,bayangkan anak bayi nangis terus pasti orang tua ikut bingung.Anak saya berusia 4½ bulan,dan waktu itu saya sedang dirumah sendiri ,suami belum pulang karena masih kerja dan kedua orang tuaku juga masih kerja,saya panik dan ikut menangis karna anak saya menangis tiada henti,tak gendong tak minuman ASI masih saja nangis meronta_ronta .Sekitar jam setengah 6 ayah ibuku pulang kerja,melihat cucunya menangis sampai meronta ronta ,ibuku mencoba untuk menggendongnya tapi masih saja menangis.Tangisannya yang keras membuat tetanggaku berdatangan untuk menjenguknya,ah ada yang bilang anakku diganggu inilah itulah ,aku disuruh untuk ngasih  sawan inilah itulah.Dalam kondisi panik apa saja yang mereka ucapkan saya lakukan ,yang ada dipikiran saya adalah yang penting anak saya sehat dan tidak menangis tetapi masih saja menangis.Dan waktu itu saya ingat suami saya pernah ikut ruqiyah syar'iyah,langsung saya suruh beliau untuk chat pak ustadz .
Alhamdulillah pak ustadz membalas chat suami saya.Beliau menyuruh kami untuk membacakan:
*al ikhlas 3x
*al Falaq 3x
*annas 3x
*Qs Toha ayat 1-7
*Qs Albaqarah ayat 225
dan meniupkan ke mbun mbunnannya sang bayi.
Seketika itu langsung kami bacakan dan meniupkan ke embun mbunannya dedek bayi,syukur alhamdulillah dedek bayi langsung diem dan tak lama kemudian langsung tertidur.Dan sejak saat itu saya mulai sering membacakan doa² tersebut setiap sore menjelang magrib.

1 Response to "Cara mengatasi bayi nangis menjelang magrib"

  1. Baccarat | All the Rules For Beginners - Wolverione
    The basic rules and rules for the betting on a single wager 메리트 카지노 are the same, but on 제왕카지노 a different game, each wager will have odds that are 바카라 not equal.

    BalasHapus

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel